Staff Account Payable (J&T Express)

Tentang Perusahaan

J&T Express merupakan Perusahaan layanan pengiriman barang, baik berupa dokumen maupun paket. J&T Express adalah perusahaan baru yang juga menggunakan IT dalam menawarkan jasanya, mereka menawarkan kelebihan berupa jemput barang. Sehingga para pelanggan tak perlu mendatangi kantor J&T jika ingin mengirimkan barang.

Deskripsi Perkerjaan

  • Memeriksa tagihan pembayaran
  • Melakukan rekonsiliasi data
  • Memastikan seluruh pembayaran sudah benar untuk pembayarannya

Persyaratan Perkerjaan

  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi
  • Terbuka untuk fresh graduate
  • Memiliki pengetahuan pajak dasar
  • Dapat menggunakan Microsoft Excel
  • Memiliki etika kerja yang baik, bertanggung jawab, dan dapat bekerja secara team maupun individu
  • Memiliki kemampuan adaptasi serta ketelitian yang baik
  • Bersedia untuk lembur dan melakukan perjalanan dinas
  • Bersedia penempatan di daerah Pluit Jakarta Utara

Cara Melamar

Bagi anda yang berminat untuk melamar posisi ini, silahkan anda dapat Melamar secara online melalui tautan yang telah disediakan. Jadi, tunggu apa lagi? 

Perhatian :

  • Mohon baca informasi ini dengan cermat dan menyeluruh sebelum melamar. Pemahaman informasi ini sangatlah penting untuk kelancaran proses lamaran Anda.
  • Proses rekrutmen sepenuhnya gratis. Tidak ada biaya yang dibebankan kepada pelamar selama proses berlangsung. Hati-hati penipuan! Waspadalah terhadap pihak-pihak yang meminta biaya dalam proses rekrutmen.
  • Teruskerja.com tidak bertanggungjawab atas kerugian kandidat yang disebabkan oleh kelalaian kandidat dalam mengikuti proses rekrutmen.
  • Tingkatkan skillmu dengan Belajar di Kelas Online

Join Channel Info Loker

Gabung Channel Telegram dan Whatsapp Terus Kerja untuk mendapatkan informasi Lowongan Kerja secara Real Time

Ikuti Kami

Yuk, Traktir kami kopi! Biar kami tambah semangat menyajikan lowongan kerja terbaik untukmu :)

#JadiDonatur